9 Penyebab Diabetes Pada Orang yang Masih Berusia Muda

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

shutterstock 291654461

Banyak orang berpikir bahwa diabetes hanya bisa terjadi pada mereka yang sudah berusia lebih tua. Padahal, tidak demikian. Semakin meluasnya gaya hidup yang buruk, hal ini membuat diabetes jadi penyakit yang juga bisa menyerang mereka yang berusia lebih muda. Lantas, apa penyebab diabetes di usia muda? Cari tahu jawabannya dalam artikel ini.

Berikut ini penyebab diabetes di usia muda yang harus Anda ketahui:

1. Disfungsi pankreas

Disfungsi pangkreas biasanya terjadi pada orang yang memiliki diabetes tipe 1. Kondisi ini terjadi saat pankreas tidak mampu memproduksi insulin yang diperlukan untuk memecah makanan dan mengubahnya menjadi energi.

Nah, jika pankreas tidak bisa bisa menghasilkan insulin yang cukup atau justru tidak bisa sama

Tags:

4 Hal yang Bisa Mempercepat Pengeroposan Tulang

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

osteo

Apa yang Anda pikirkan saat mendengar kata ‘tulang keropos’? Apakah Anda berpikir kondisi ini hanya akan dialami orang-orang berusia tua? Nyatanya, menurut Kementerian Kesehatan RI, meskipun tulang keropos berisiko lebih banyak pada usia 50 hingga 80 tahun, namun tulang keropos dapat menyerang siapa saja, termasuk usia muda. Apa sebenarnya penyebab tulang keropos?

Penyebab tulang keropos

Kondisi tulang keropos atau yang mungkin lebih dikenal dengan sebutan osteoporosis adalah kondisi di

Tak Hanya Bisa Melepas Dahaga, Ini 4 Kebaikan Buah Blewah Bagi Kesehatan

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

Manfaat Buah Blewah Si Pelepas Dahaga Berbuka Puasa

Manfaat buah blewah selain untuk bahan minuman berbuka puasa pada bulan Ramadan, ternyata nutrisi dan gizinya baik untuk kesehatan tubuh. Buah yang dagingnya berwarna oranye dengan bentuk luar yang mirip labu ini, mempunyai nama latin yaitu cucumis melo var cantalupensis.

Blewah mudah didapatkan di pasar tradisional di negara-negara Asia Tenggara, contohnya Indonesia dan Malaysia. Mau tahu apa saja manfaat buah blewah selain sajian dan rasanya yang menyegarkan? Simak penjelasannya di bawah

Tags:

7 Khasiat Baik Jika Rutin Makan Jeruk Bali Merah (Grapefruit)

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

shutterstock 1029320065

Selama menjalani operasi besar, misalnya bedah jantung atau bedah otak, Anda akan dibius total sampai tak sadarkan diri. Tujuannya agar Anda tidak merasakan sakit dan tidak bisa bergerak yang mungkin dapat membahayakan jalannya prosedur. Anda baru akan bangun ketika operasi selesai. Lantas, pernahkah Anda bertanya-tanya, sebenarnya apa yang terjadi ketika Anda dalam pengaruh obat bius total?

Yang terjadi pada tubuh di bawah pengaruh obat bius total

1. Otak akan “tertidur”

pasien kanker tidak bisa tidur

Segera

Tags:

Meski Enak, 4 Jenis Makanan Buka Puasa Ini Sebaiknya Dihindari

Star InactiveStar InactiveStar InactiveStar InactiveStar Inactive

shutterstock 60585553

Waktu berbuka adalah momen yang paling ditunggu-tunggu sebab Anda akhirnya bebas untuk makan dan minum lagi. Beberapa di antara Anda mungkin ada yang menyiapkan menu berbuka puasa buatan sendiri atau beli di luar sambil ngabuburit. Namun, ada beberapa makanan buka puasa yang sebaiknya Anda hindari, lho. Penasaran apa saja makanannya? Simak ulasan berikut ini.

Makanan buka puasa yang sebaiknya dihindari

Setelah puasa sepanjang hari, tubuh Anda memerlukan asupan makanan untuk energi dan

Kontak Kami

  • Pemasaran:082118700765

  • Alamat: Jl. Ir. H. Juanda No. 101 Bandung 40132 / Kantor Yayasan : Jl. Ir. H Juanda No. 100, Desa/Kelurahan Lebak Gede, Kec. Coblong, Kota Bandung, Provinisi Jawa Barat, Kode Pos : 40132

  • Telephone:(022) 2533783, (022) 2533704

  • Email: sekretariat@jpkmsuryasumirat.com

Connect With Us

Facebook

Whatsapp

Instagram

 

©2024 JPKM Surya Sumirat - Persekutuan dan Perkumpulan PERHIMPUNAN SANTO BORROMEUS